Tampilkan postingan dengan label Pengembangan Kepribadian. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Pengembangan Kepribadian. Tampilkan semua postingan

Motivation Leadership


LATAR BELAKANG

Keberhasilan dan kegagalan sesuatu organisasi perusahaan, maupun tim bergantung pada kepemimpinan. Bahkan tidak jarang pemimpin, CEO, manajer, atau supervisoner harus diganti posisinya jika terjadi suatu hal yang tidak diharapkan. Kepemimpinan, adalah suatu tanggung jawab yang besar. Sebagai seorang pemimpin, anda akan bertanggung jawab atas segala sesuatu yang terjadi dalam organisasi anda, baik ataupun buruk. Pemimpin yang baik tidak pernah memiliki mentalitas korban. Mereka menyadari bahwa semua hal dalam area kepemimpinannya tetap menjadi tanggung jawab mereka.

Sebagai pemimpin kita akan dituntut lebih, demikian juga pencapaian tim yang dipercayakan kepada kita sangat dipengaruhi dengan kualitas dengan kepemimpinan yang kita miliki. Oleh karena itu, para pemimpin secara berkala perlu selalu meningkatkan dirinya. Ada tiga aspek yang harus menjadi focus pengembangan diri sesorang pemimpin, aspek-aspek tersebut antara lain Character (Karakter), Skills (kemampuan), dan Knowledge (Pengetahuan)

Jika kita tidak mau berubah dalam pola pikir, cara bekerja, cara memimpin, dan aspek hidup kita yang lainnya, maka hasil yang kita dapat pun tak akan mengalami perubahan apa-apa. Dan untuk mengalami perubahan, hal pertama yang mesti kita miliki adalah kesadaran diri untuk mau berubah.

Ada banyak startegi kepemimpinan yang dapat  meningkatkan kepemimpinan anda dalam sebuah organisasi atau perusahan sehingga anda sendiri yang menentukan keberhasilan atau gegagalan sebuah tim.

MOTIVATIONAL LEADERSHIP

Bertahun-tahun yang lalu sebuah eksperimen dilakukan untuk mengukur kemampuan orang menanggung rasa sakit. Berapa lamakah orang tanpa alas kaki dapat berdiri dalam ember yang berisi air es? Ditemukan bahwa jika ada orang lain yang hadir mendorong semangat dan mendukungnya, orang yang sedang berdiri dalam ember es itu mampu menoleransi rasa sakit tersebut dalam waktu dua kali lipat jika dibandingkan dengan tidak seorang pun yang hadir dan  mendukungnya. Demikian juga dengan sebuah tim, setiap anggota memerlukan motivational leadership untuk membuat mereka bertahanlebih lama dalam melewati masa-masa sukar, lebih termotivasi mengejar target, lebih bersemangat mencapai tujuan bersama, dan seterusnya. Sebagai seorang pemimpin sudah menjadi tugas anda untuk memotivasi, mendukung dan mengngkat tim supaya meraih peningkatan bersama.

Kita tahu bahwa bila kita memperlakukan kariyawan dengan benar, maka mereka pun akan memperlakukan pelanggan dengan benar. Dan jika pelanggan diperlakukan dengan benar, mereka pasti kembali.” Namun demikian bertahi-hatilah, sebab kadang pemimpin suka tertukar antra motivasi dan manipulasi.

Motivasi terjadi saat kita memengaruhi dan mendorong orang lain untuk melakukan sesuatu dengan usaha terbaik mereka. Sementara manipulasi adalah membuat orang lain melakukan sesuatu untuk kepentingan diri kita sendiri. Mungkin awalnya orang yang memanipulasi mendapatkan keuntungan, namun keberhasilannya hanya bertahan sebentar. Karena cepat atau lambat orang akan mengetahui kebohongan atau kecuranganya. Di sisi lain, apabila kita membangaun kepemimpinan dengan nilai kejujuran, membuat orang lain melakukan sesuatu yang kita mau karna dia mau melakukannya. Dengan demikian produktifitas akan meningkat, performa akan maksimal, dan kedua belah pihak  sama-sama senang. Thomas Carlisle mengatakan ,”orang besar menunjukan kebesarannya dengan cara dia memperlakukan orang kecil.”sikap kita dalam memperlakukan orang akan mentukan apakah kita seorang motivator atau malah manipulator. Jadilah seorang motivator dan kita akan menarik banyak orang datang pada kita.

Benefits Of Leadership

Setiap kali para pemimpin mempelajari suatu hal, mereka pasti akan mendapat keuntungan dari hal tersebut. Termasuk ketika anda belajar tentang seni kepemimpinan orang-orang, akan tetapi ada banyak nilai plus yang bisa anda raih. Berikut ini ada beberapa keuntungan yang dapat diperoleh, jika anda mampu menguasai perinsnsip kepemimpin dan mengaplikasikan di oraganisasi anda.

Produktivitas Meningkat

Peningkatan produktivitas ditentukan sekali oleh seorang pemimpin. Jika anda termasuk pemimpin yang berkualitas, punya integritas, berkomitmen tinggi, hal itu akan memengaruhi kinerja orang-orang di bawah anda.mereka akan melihat bahwa pemimpinya saja begitu antusias dalam bekerja, jadi apabila mereka tidak bersikap sama maka mereka akan malu sendiri. Ya peran anda begitu penting.  Yakinlah, ketika konsep leadership Anda kuasi, orang-orang akan terpengaruhdengan gaya hidup anda mereka akan melakukan apa yang anda kerjakan. Dan otomatis etos kerja tim pun meningkat.

Pencapaian Anda meningkat

Secara otomatis dapt terjadi. Oleh karena Anda mampu mengarahkan atau menggerakkan tim sesuai dengan kekuatan mereka mesing-masing maka dengan sendirinya pencapaian anda ikut meningkat. Anda mampu membawa tim melewati satu target ke target lainnya yang lebih besar. Berbagai prestasi dapat anda raih dengan mudah. Selain itu nama anda pun akan mendapat pengakuan sebagai The Best Leader, CEO of the Month

Pengaruh Anda Luas

Yang menjadi persoalan bukan apakah Anda memengaruhi seseorang, taoi yang perlu dipastikn adalah pengaruh seperti apa yang akan Anda berikan kepada orang-orang ?

Tidak sedikit pemimpin yang hanya bisa memberikan pengaruh negative atau menebarkan atmosfer tidak meyenangkan bagi lingkungan sekitarnya. Apabila anda lebih mempelajari konsep leadership dengan tepat anda akan dimampukan untuk memengaruhi dunia anda dengan hal-hal yang positif.

Promosi

Pemimpin yang mempunyai kemampuan leadership yang baik dalam perusahaan atau organisasinya akan gampang mengalami promosi. Anda akan dipercaya untuk memimpin lebih banyak orang, atau memegang lebih banyak peroyek. Dengan begitu, perusahaan anda yang terjadi besar  atau yang semuala anda hanya memiliki satu kantor, bisa mempunyai banyak cabang. Promosi juga berbicara tentang peningkatan dalam jenjang karier-staf menjadi supervisor, supervisor naik menjadi manajer, lalu meningkat ke direktur.

Penghasilan Meningkat

Semua pemimpin tentunya menginginkan berbagai benefit seperti di atas, pertayanya adalah bersediakah anda membayar harganya ? Maukah anda berkorban demi tim anda ? Dapatkah anda menempatkan masing-masing sehingga setiap “pemain” bisa menunjukkan performa terbaiknya bagi perusahaan ? Sayangnya, kebanyakan leader hanya mau menikmati keuntungannya, Cuma inginmengecap hal-hal yang baiknya tapi enggan berkorban. “meraih keuntungan tanpa resiko, ganjaran tanpa berusaha, sama tidak mungkinya dengan hidup tnpa dilahirkan. “demikian ujar A.P.Gouthey. Ya, jika kita ingin menikmati kehangatan dan keceriaan surya pagi, tidak ada jalan lain, kita harus melalui kegelapan malam. Bila kita maumendapatkan priduktifiats dan pencapain yang kian meningkat, pengaruh yang luas, promosi dan penghasilan yang lebih tinggi, tidak ada cara lain, kita mesti rela melalui peroses yang tak mudah lebih dulu.

Semakin anda menguasi teknik kepemimpinan dengan baik , semakin pencapaina anda meningkat dari waktu ke waktu

Your Leadership Determines Everyting

Tentu kita ketahui bahwa berhasil atau tidaknya sebuah organisasi atau tim sangat bergantung pada kepemimpinannya. Bahkan tidak jarang pemimpin, CEO, manajer atau supervisor diganti posisinya jika suatu hal yang tidak diharapkan terajadi. Kepemimpinan adalah terjadi sesuatu dalam rumah tangga maka yang disoroti adalah kepala rumah tangganya. Jika terjadi pencapaian target penjualan yang rendah maka yang diminta pertanggung jawaban sering kali pemimpin di bagian penjualan tersebut. Yang mempengaruhi keberhasilan atau kegagalan tim dalam organisasi atau perusahaan adalah.

Sikap anda menetukan lingkungan sekitar

Perinsip anda menentukan keputusan

Etos erja anda menetukan pencapaian

Pertumbuhan anda menentukualitas tim.

Bila anda mengninkan tim anda memperoleh kemenangan, pertama-tama anda sendiri dahulu yang harus berkembang dan meningkatkan diri.

Ready To Change

Salah satu kenyataan dalam hidupman  yang tidak bisa dihindarkan adalah bahwa segala sesuatu pasti megalamai perubahan. Salah satunya dalam hal teknologi. Dulu dalam berkomunikasi orang menggunakan surat, wesel, kartu pos. setelah zaman berubah makin modern dan canggih, untuk mempermudah komunikasi kita menggunakan telepon rumah sampai telepon genggam. Bayangkan apa yang terjadi pada orang yang masih memakai saran atau alat-alat yang lama ? Mereka pasti ketinggalan. Salah satu contohnya adalah yang terjadi pada Nokia. Nokia merupakan perusahaan yang bergerak di bidang telekomunikasi yang Berjaya dalam era tahun 2000-an tapi pada tahun ini terpaksa ditutup karena bangkrut. Kepala eksekutif  Nokia Stephen Elop mengatakan bahwa perusahaan menghadapi persaingan yang ketat dan tantangan yang jauh lebih besar daripada yang dibayangkan. Kompetisi dengan Apple, Samsung, dan Google tak pelak menjadi alasan utama lesunya bisnis yang dijalankan Nokia

Sama halnya dengan kepemimpinan kita. Jika kita tidak mau berubah dalam pola pikir, cara memimpin, dan aspek hidup kita yang lainnya, maka hasil yang kita dapat pun tak akan mengalami perubahan apa-apa. Dan untuk mengalami perubahan, hal pertama yang mesti kita miliki adalah kesadaran diri untuk mauberubah.

Howard Hendricks seorang penilis mengatakan,”semakin banyak anda berubah semakin besar kemungkinan anda menjadi alat perubahan dalam kehidupan orang lain.” Ya kalok kita ingin menjadi sarana perubahan bagi tim yang kita pimpin, kita sendiri mesti mengalami perubahan lebih dulu. Sebelm itu terjadi timkita tidak akan pernah efektif apalagi menghasilkan profit yang lebih besar bagi perusahaan.

Kalau kita merasa cara-cara yang kita pakai selama ini tidak mendatangkan kemajuan,menunjukkan tanda-tanda “kemaian”, berubahlah. 

Upgrade Your Leadership

Tipe pemimpin yang memiliki kemampuan yang baik dan penegtahuan yang banyak. Mereka cerdas professional di bidangnya, namun saying tidak mempunyai karakter yang baik. Apa yang terjadi ? kesuksesanya tidak akan bertahan lama. Bukankah sering kita melihat di televise banyak orang-orang hebat di perusahaanya tapi brakhir di penjara atau terlibat skandal ?  itu semua terjadi karena mereka tidak memiliki fondasi yang kuat dan karekternya bermasalah. Dalam dunia kepemimpinan pun sama, kita akn terlemper keluar jika melakukan suatu skandal. Jadi mari upgrade karekter dan sikap kita. Sebuah pesawat tempur membutuhkan landasan yang kuat untuk dijadikan tempat berpijak. Jika fondasinya lemah atau rapuh, hal itu akan membahayakan pesawat itu sendiri. Demikian pula dengan seorang pemimpin. Semakin anda  ingin mencapai posisi yang lebih tinggi, anda perlu memperkuat fondasi karekter anda. Jika tidak semua pencapaian anda akan runtuh seketika.

Ada tiga  hal yang perlu ditingkatkan dalam kepemimpinan kita: character (karakter), Skills (kemampuan), dan knowledge (pengetahuan)

Leadership Skills Pyramid

Hal dasar yang perlu dikuasi oleh seorang pemimpin dalam menjalankannya adalah membuat plan atau rencana. Ketika ia dalam timnya diminta untuk mengenai sebuah peroyek, ia mesti merumuskan apa yang hendak dituju, bagaimana cara pencapaianya, kapan ia harus mulai mengerjakan hal tersebut, dengan siapa dia harus memulainya, mengapa hal itu penting untuk dilakukan, siapa yang akan membantunya, dan seterusnya. Peroses membuat rencana ini penting, sebab jika anda gagal merencanakan, anda merencanakan untuk gagal.

Setelah anda merencanakan dengan matang, tahap selanjutnya adalah organize atau mengelola setiap anggota tim agar dapat berfungsi di bagian posisi yang tepat. Membagi masing-masing tanggung jawab yang akan dijalankan. Setelah itu mulai focus mengelola sumber daya yang ada tersedia untuk mencapai hasil yang maksimal. Bahkan tidak kalah penting juga, bagaimana pemimpin mengelola energinya sendiri. Terlalu banyak pemimpin yang menggebu-gebu di awal namun ketika tiba di tengah pekerjaan mereka kehabisan tenaga.

Hal berikutnya yang dapt dilakukan pada tim anda adalah dengan memberikan training atau coaching. Saat anda membimbing anak buah, tunjukkan empati dan kepedulian anda. Sikap ini menandakan bahwa anda ingin mereka berubah, menang atas masalahnya dan maju. Demikian juga dengan pelatihan, tujuanya adalah supaya mereka lebih mengenali kemampuan yang dimiliki.

Terlalu banyak pemimpin yang membegu-begu di awal, namun ketika tiba di tengah pekerjaan mereka kehabisan tenaga.

Managerial Hierarchy

Di dalam sebuah perusahaan terdapat berbagai macam level jembatan dengan tugas dan tanggung jawab yang berbeda-beda. First line management adalah orang-orang di posisi terbawah dalam suatu organisasi. Saat orang pertama kali memulai di posisi terbawah di sebuah perusahaan, mereka biasa mengerjakan jumlah tugas yang terbatas, bahkan bisa jadi hubungan hanya dengan beberapa orang saja. Orangorang ini taidak perlu memikirkan tentang konsep bagaimana membuat perusahaan berekembang, membuka cabang baru, memperuas komunikasi, membuat kebijakan, dan seterusnya.

Middle management  seiring berjalanya waktu sesorang bisa naik ke posisi lebih tinggi, yaitu menjadi supervisior atau manajer. Di tingkat ini tanggung jawab yang dihadpai sudah berbeda dan lebih besar. Kalau dulu ia tidak mempunyai anak buah, jarang berinteraksi dengan pemimpin paling atas, tidak harus memimpin staf, tidak mendapat mandate dari pemimpin untuk di teruskan ke bawahan sekarang hal-hal itulah yang ia temui. Tidak jarang banyak pekerja yang memutuskan untuk mundur ke posisi asal daripada mengalami segala kesulitan kepemimpinan di tempat mereka sekarng. Mereka pun butuh menguasi conceptual skill sedikit, sebab kadang mereka ikut membuat peraturan, menetapkan strategi, atau mendialogasikan situasi. Yang harus di kuasai paling banyak adalah human skill  mereka perlu memahami bagimana keadaan staf, bagimana mengontrolnya, apa kesulitan atau kendala meraka. Mengatur diri sendiri satu kepala lebih mudah, ketimbang mengatur beberapa orang. Jika ia tidak peduli mengelola waktu, keliru membuat proritas, tidak bisa membagi diri, kapan harus ada ditengah-tengah orang-orang yang dia pimpin, kapan harus mengerjakan tugasnya sendiri, segalanya akan berantakan. Ia pun harus belajar menjembatani, meneruskan antara kepemimpinan di atasnya dengan kemampuan bawahanya. Karena sering kali pemimpin puncak hanya ingin semua beres, segalanya jadi tanpa mengetahui keadaan atau kekuatan orang-orang yang mengerjakan. Jadi ia juga perlu mempelajari cara menenangkan hati para staf jika tuntutan yang diberi direktur terlalu tinggi.

Clear Vision

Sangat sukar untuk memisahkan antara kepemimpinan dan visi. Semua pemimpin yang baik didorong oleh suatu visi. Mereka tidak puas dengan tetap dalam posisi semula. Mereka merindukan untuk membawa tim yang ada ke tempat lain, ke level yang lebih tinggi. Akan tetapi, apakah visi itu ?

Visi adalah melihat yang tidak kelihatan dan menjadikanya dapat dilihat. Visi adalah suatu gambaran yang ada dalam mata pikiran anda tentang hal yang bisa menjadi nyata pada masa depan. Visi adalah apa yang anda lihat ketika anda menutup mata. Ketika orang-orang hanya melihat sebuah lahan biasa. Walt Disney melihat Disney Land. Saat kebanyakan orang Cuma melihat rawa-rawa, ciputaran melihat Taman impian Jaya Ancol

Setelah anda mempuyai visi, anda tahu dengan jelas apa yang harus dilakukan untuk membawa tim menuju keberhasilan. Inilah beberapa langkah untuk merealisasikan visi tersebut.

Sampaikan visi yang sudah anda peroleh kepada tim anda

Letakkan setiap orang sesuai dengan kekuatan mereka.

Ambil tindakan untuk mewujudkan visi.

Sebagai pemimpin yang visioner anda perlu mengerti bahwa visi mungkin dimulai dari satu orang, yaitu hanya dapat dicapai melalui upaya banyak orang.

Find The Right Preson

Kepemimpinan tidak pernah berbicara tentang individuallisme, tetapi bersama-sama. Terutama ketika anda ingin mencapai berbagai keberhasilan, anda, tidak meraihnya sendirian tetapi bersama orang-orang yang anda pimpin. Lalu ketika target sudah ditetapkan, apa yang perlu anda buat ? temukan orang dengan kemampuan yang cocok untuk setiap pekerjaan. Memindahkan orang dari pekerjaan yang tidak mereka sukai ke pekerjaan yang sesuai dengan skill-nya akan sangat berpengaruh entah bagi orang yang bersangkutan maupun bagi hasil yang kelak akan diraih. Dalam diri setiap orang temukan hal-hal berikut.

Temukan bakat dan kecakapan khusus di dalam diri anggota tim.

Temukan anggota tim yang setia pada komitmennya.

Temukan anggota tim yang mau melayani sesame.

Para pemimpin yang ingin maju, yang mau melihat visinya menjadi kenyataan perlu menyadari bahwa mereka tidak bisa bekerja seorang diri.

Team Work Barriers

Sebagai seorang leader  kita perlu menyatukan dan memberdayakan tim kita untuk menyacapi hasil yang maksimal melalui peroses kerja sama tim. Namun sering kali pada kenyataannya membangun kerja sama tim bukanlah proses yang mudah. Untuk itu seorang leader perlu mengetahui  hal-hal apa saja yang dapat menghalangi kerja sama tim yang solid bisa tercapai.

Ego pribadi

Merasa tidak aman

Kurang komunikasi

Perbedaan keperibadian

Perbedaan  presepsi

Dalam kerja sama tim, cara memandang suatu hal dapat menjadi penghalang kerja sama tim yang efeltif. Masing-masing pihak sering kali punya cara pandang yang sangat berbeda.

Situational Leadership

Sebagai pemimpin anda perlu mengenal setiap karekter daro orang-orang yang anda pimpin, sehingga anda bisa memimpin semua orang dengan cara yang berbeda-beda dan bergantung pada situasinya agar dapat efektif. Tidak boleh kaku dalam satu cara dan pendekatan itu-itu saja. Oleh karena masing-masing anggota tim kita unik maka pendekatan satu  dan yang lain juga perlu disesuaikan. Sayangnya, banyak leader yang tidak mengerti atau kurang paham dengan konsep ini. Para pemimpin sering kali memimpin orang dengan cara yang  sama. Padahal faktanya, tiap pribadi punya tipe, karekteristik, padahal faktanya, tiap peribadi punya tipe, karekteristik, kebiasaan cara pandang, dan motivasi yang berbeda. Oleh karenanya, anda harus menemukan tombol kepemimpinan  yang mana yang harus ditekan saat menghadapi individual yang berbeda-beda dalam tim anda stu orang akan merspons dengan baik jika diberi tantangan yang lain akan lebih senang apabila diberiarahan. Anda akan menemukan bawahan ada anak buah yang punya kemampuanbesar, tapi kurang mempunyai motivasi dalam bekerja. Keahlian mereka barangkali tidak diragukan, namun kalau semangatnya naik turun tentu akan merugikan baik untuk orang itu sendiri maupun anda sebagai pemimpinnya.

Ketahuilah jika anda ingin menjadi pemimpin yang efektif, anda perlu menyesuaikan kepemimpinan anda dengan apa yang perlu menyesuaikan kepemimpinan anda dengan apa yang dibutuhkan orang-orang, bukan mengharapkan mereka untk beradaptasi dengan anda.

Motivate Your Team

Keberhasilan dan kegagalan yang bergantung pada kepemimpinan. Ada dua cara untuk emebuat orang lain mau melakukan apa yang anda inginkan. Anda dapat memaksa orang-orang untuk melakukan hal itu, atau anda membuat mereka melakukanya dengan senang hati. Mengapa bawahan atau staf mau mengerjakan apapun yang diminta karena tekanan

Ada beberapa hal yang bisa membuat tim bekerja maksimal

Pengakuan

Perhatian

Penguatan

Ketika anda menguatkan orang lain sebenarnya anda sedang menguatkan diri anda sendiri dan organisasi

Robert F. Kennedy mengatakan “jika orang-orang yang anda pimpin termotivasi, maka mudah untuk mengerjakan pekerjaan sulit sekalipin. Namun, jika mereka sudah tidak termotivasi, maka mengerjakan pekerjaan yang mudah pun akan menjadi sulit, bahkan mustahil. “jadi, pastikan anda memahami apa yang dapat memotivasi orang

Mengenal apa yang dibutuhkan dan diinginkan orang merupakan kunci untuk dapat memotivasi orang-orang yang anda pimpin.

Understanding There Emotional Needs

Mengenal apa yang dibutuhkan dan diinginkan ornng merupakan kunci untuk dapat memotivasi orang-orang yang anda pimpin. Jika anda dapat mengerti kebutuhan emosiaonal dan keinginan mereka, maka anda dapat memengaruhi mereka untuk kemajuan tim. Apa yang harus diketahui setiap pemimpin mengenai orang-orang

Banyak orang yang merasa tidak aman, berikan kepada mereka keyakinan

Orang-orang senang merasa special. Hargai meraka

Orang-orang perlu mengerti, dengarkan meraka

Orang-orang kurang mengerti arah. Pimpinan dan tunjukann arah pada mereka

Orang-orang ingin berhasil. Bantulah mereka mencapainya

Orang-orang mempunyai kebutuhan. Penuhi kebutuhan merak lebih dahulu

Orang-orang ingin masa depan yang lebih baik. Berikan kepada meraka harapan.

Ingatlah bahwa dasar dari kepemimpinan adalah orang-orang. Bila anda tidak dapat berhubungan dengan orang-orang, mereka tidak akan mengikuti anda. Apalagi jika anda kurang peka mengenali dan memahami keinginan mereka. Anda akan gagal dalam memimpin.

Counseling, CoacHing, And Mentoring

Para pemimpin dituntut untuk lebih mengembangkan kapasitasnya, sehingga dapat juga menjalankan fungsi counseling, coacing, dan mentoring terhadap tim yang dipimpinya. Dengan demikian, hasil yang dicapai dalam pengembangan tim akan signifikan sebagai bagian dari konsep motivational leadership. Inilah tiga kemampuan lain yang mesti di kuasai oleh orng-orang leader.

Counseling, konseling berbicara tentang kemampuan menggali akar masalh, menelusuri masalah yang belum tuntas di masa lalu, kekecewaan yang belum selesai, mental yang terluka, dan seterusnya. Atau barang kali anda mempunyai bawahan yang etos kerjaanya payah, tidak bertanggung jawab, kata-katanya kasar, malas. Setelah  anda melakukan konseling lebih dalam, anda akan tahu penyebabnya. Mungkin itu terjadi karena ia mempunyai orang tua atau ayah yang seperti itu. Jadi jika kehilangan fitur yang layak untuk diteladani. Tak heran,sikap dan perkataan sang ayah jadi menular kepadanyadan terbawa sampai dewasa, sampai ia bekerja. Tugas anda adalah memuat orang-orang yang anda pimpin menang atas masa lalu meraka.

Coaching, pemain golf sehebat Tiger Woods pun juga memiliki pelatih. Padahal jika merak berdua disuruh disuruh bertanding jelas tiger Woodslah yang akan menang. Jadi mengapa ia mash butuh pelatih jika jelas-jelas di lebih hebat dan pelatihnya ? tyjuannya adalah untuk melihat hal-hal yang dapat dia lihat sendiri bagaimana ayunan sticknya, apakah latihan yang dilakukan sudah sesuai, sudah maksimal, dan masih banyak lagi. Para pemimpin yang berfungsi sebagai coch mesti melihat apa yang masih kurang, yang belum maksimal yang dikerjakan oleh para stafnya. Bahkan, mereka bertugas untuk memperbesar kapasitas orang-orang yang dipimpinya. Mungkin selama ini, anak buah menilai  bahwa usaha mereka sudah kelimaks, target yang ditetapkan sudah tinggi, jadi sasaranya tidak perlu dinaikkan lagi. Namun sebagai pelatih, anda harus membongkar zona nyaman tersebut. Dengan berbuat itu, anda sedang mengeluarkan potensi terbaik dari para’ pemain’ anda. Merak yang tadinya kurang yakin. Tidak percaya diri, merasa tidak mampu, karena dilatih  dan diarahkan, menjadi lebih produktif.

Mentoring adalah seseorang yang pernah mencapai tingkat tertentu dalam bidangnya, sehingga dia bisa membagaikan rahasia keberhasilanya kepada orang-orang. Sebagai seorang pakar accounting, tentu tahu benar seluk-beluk tentang dunia itu apa hambatan terbesarnya, kendala apa yang akan dihadapi kebanyakan orang didepan sana, bagaimana cara mengatasinya, buku-buku apa yang dibaca, strategi mana yang harus dijalankan, bahkan bahka anda paham sekali apa keuntungan yang bisa didapatkan oleh seorang yang sukses di bidang tersebut.

Tugas anda adalah membuat orang-orang yang anda pimpin menang atas masa lalu mereka.

Dream Team

Suatu kepercayaan yang Jordan berikan, ditambah dengan keahlian yang Kerr memiliki bukanlah menjadi dua hal yang hebat, tapi berubah menjadi kemenangan besar. Untuk mewujudkan sebuah sasaran, kemitraan harus ada dalam perusahaan atau organisasi. Barangkali itu adalah kolaborasi antara anda dengan pemimpin, anda dengan orang-orang di bawah anda, atau kerja yang sama antara sesame anggota tim.

Beberapa hal yang dibangun dalam bekerja sama agar tim impian atau istilahnya Dream Tiem dapat terwujud.

Lepaskan hak-hak anda

Saling menguji, baik ketika sendirian maupun sedang berada di hadapan umum

Saat berkumpul, siaplah untuk memberi kontribusi

Terimalah tanggung jawab demi pencapaian tim

Berusaha selalu menambahkan nilai kepada anggota tim.

Kerja sama sangat penting, namun sebelum kolaborasi itu terbentuk, sebagai pimpinan anda perlu memahami orang-orang yang anda pimpin. Setiap pemimpin bisa membuat sebuah tim, namun membentuk tim yang terdiri atas aneka ragam pribadi itu menjadi solid, kuat, kompak, bahkan membuat hal-hal besar mesti dimulai dari kemampuan untuk menggali siapa ‘domba’ siapa ‘singa’ dalam perusahaan anda. Begitu anda peka, barulah anda bisa memadukan kemampuan sifat, karekter, keinginan, keahlian seseorang bukanlah sesuatu yang akan memperumit, sebaliknya melengkapi tim anda supaya makin besar dan efektif.

Kerja sama sangat penting, namun sebelum kolaborasi itu terbentuk, sebagai pemimpin anda perlu memahami orang-orang yang anda pimpin.

12 Things Every Successful Leader Must Say

Seorang pemimpin sejati perlu menyadari bahwa setiap kata-kata mereka dapat memberi dampak yang sangat besar pada tim maupun individu yang dipimpinnya. Oleh karena itu kekuatan dari kata-kata dapat menguatkan mereka atau malah melemahkan, mengapresiasi atau membuat mereka merasa terhina, membangun atau menjatuhkan mereka, menginspirasi atau justru memanipulasi mereka, memberikan dorongan semangat atau menciptakan kekuatan. Semua ini tergantung pada siapa yang kita ungkapkan atau sampaikan kepada staf, pengikut, ataupun tim yang kita pimpin. Berikut ini ada beberapa ungkapan atau kalimat yang perlu dan dapat digunakan sebagai seseorang leader untuk diucapkan kepada orang-orang yang kita pimpin.

Apa yang kamu pikirkan mengenai hal ini ?(what do you think)

Saya mempercayaimu (I trust you)

Saya tau kamu sanggup melakukan itu (I know you can do it )

Ini bukan salahmu(it’s not your faulf)

Saya bangga denganmu(I’m proud of you)

Tolong (please)

Terima kasih (thank you)

Ide yang bagus, mari kita kerjakan (great idea, let’s do it)

butuh pertolonganmu(I need your help)

Apa yang saya bisa bantu ?(what can I help you?)

Saya sudah buat kesalahan. (I made a mistake)

Saya minta maaf (I’m sorry)

Setiap ungkapan atau kata-kata tersebut di atas dapat anda praktikkan dalam kepemimpinan. Anda akan melihat hasil yang berbeda pada spirit dan pencapaian tim anda.

7 Reasons Why People Don’t Trust Their Leaders

Dalam hal kepemimpinan, factor kepercayaan sangatlah penting dan akan menjadi penompang keefektifan seseorang dalam memimpin. Jika kepercayaan tim sudah hilang terhadap pemimpin mereka maka akan sangat sulit bagi seorang pemimpin untuk dapat membangunya kembali. Ada 7 alasan mengapa orang-orang dapat kehilangan kepercayaan kepada pemiminnya.

Tidak Autik

Pemimpin yang punya perinsip dan kejelasan akan apa yang nereka yakini sulit untuk di hargai dan dipercaya.

Kurang Keberanian

Ketika para pemimpin tidak memiliki keberanian untuk mengambil keputusan dan bersikap tegas, maka hal ini akan berdampak secara lansung pada tim.

Agenda Tersembunyi

Tim seslau ingin percaya bahwa para pemimpin mereka berfokus pada perbaikan dan kemajuan tim. Namun jika dipasti bahwa seorang pemimpin semata-mata berniat melindungi diri mereka sendiri, meningkatkan reputasi diri saja dan memiliki agenda peribadi untuk keuntungan diri sendiri, maka kepercayaan dari tim akan dengan mudah hilang dengan cepat dan sulit untuk  kembali

Isu Reputasi

Setiap pemimpin harus menyadari bahwa mereka terus menerus dievaluasi dan menjadi pusat perhatian.

Perilaku Tidak Konsisten

Tidak konsisten bisajuga kelihatan dari kebijakan yang diambil berbeda dengan perilaku yang dijalankan, atau seringkali terlihat memiliki standar yang ganda atau berbeda.

Tidak Pernah Mau Ikut Terlibat Lansung

Ketika para pemimpin hanya selalu memerintahkan dan mendegasian tanpa pernah terlihat lansung atau turun ke lapangan maka tim biasanya mulai memepertanyakan apakah benar atau tidak pemimpin mereka benar-benar tahu apa yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaanya.

Sikap Arogan Dan Otoriter

Setiap orang dalam tim dapat merasakan bahwa pemimpin mereka menaruh perhatian, rasa peduli, bahkan ada belas kasihan yang besar pada orang lain.

Jika para pemimpin gagal menyadari hal ini, mereka akan kehilangan factor yang sangat berharga dalam kepemimpinan yaitu kepercayaan.

Creative Leader

Setiap pemimpin punya perilaku dan respons yang sering kali berbeda-beda dalam bertindak ataupun menngambil keputusan. Ada empat (4) macem tipe-tipe pemimpin dalam menyikapi sesuatu.

Inactive

Pemimpin dengan tipe ini cendrung pasif, tidak melakukan apapun untuk membuat atau mengubah sesuatu. Dan yang paling mengesalkan adalah mereka tidak mau tahu jika ada kendala dalam timnya.

Reactive

Salah satu ciri yang menonjol dari pemimpin mace mini adalah mereka tidak mempu berfikir jauh ke depan. Ketika masalah sudah terjadi, sudah rugi dulu, sudah gagal, target tidak tercapai, semuanya telah berantakan dan tak terkendali, ia baru berfikir dan mencoba mencari jaln keluar.

Proactive

Tipe ini adalah kembali dari pemimpin yang reaktif. Mereka memiliki inisiatif yang tinggi. Inisiatif adalah dorongan lahirah untuk membuat suatu peroses, sistem, atau produk menjadi lebih baik dari sebelumnya.

Creative

Dunia usaha kini penuh dengan orang-orang berbakat, berpengalaman, punya motovasi tinggi, dan cerdas tapi hanya sedikit yang memiliki kreativitas. Menjadi pemimpin yang proaktif, yang mampu “menjemput bola”, agresif, dan cetakan itu baik. Akan tetapi di zaman persaingan yang makin menggila ini. Proaktif saja tidak cukup. Para pemimpin pasti mesti menjelma dari pemimpin yang proaktif menjadi pemimpin yang kreatif.

Berpikir kreatif  bukanlah masalah berfikir dengan keras,tetapi berfikir dengan cara yang berbeda.

Boss Vs Leader

Beberapa perbedaan antara seorang boss dan seorang leader

Seorang boss senang memerintahkan pegawainya. Bisa dikatakan posisi mereka ada di belakang, jadi tugasnya hanya memerintahkan ini dan itu tanpa melakukan apa yang diperintahkan. Sementara seorang leader cendrung melatih bawahanya. Posisi mereka ada didepan. Jadi ia tidak sekedar menyuruh mengerjakan ini dan itu sebelumnya ia melatih bahkan tidak segan untuk terjun lansung mencontohkan apa yang diminta.

Seorang boss senang menyebut kata “saya”. Sayalah yang membuat tim ini berhasil. Saya sudah ekerja keras untuk kemajuan perusahaan. Karena saya, target ini terpenuhi. Seorang leader mengerti benar soal ini, itulah sebabnya dia tidak mengatakan “saya” tetapi “kita”. Kita sudah berusaha keras. Kita memang belum mencapai target, tapi kita bisa mencoba lagi. Mari kita maju bersama-sama. Kita “kita” benar-benar magic word karena membuat orang yang yang anda pimpin dihargai.

Seorang boss mudah sekali menyalahkan pihak lain jika terjadi masalah. Ia suka mencari kambing hitam, tidak mau disalahkan, dan suka melempar tanggung jawab. Berbeda dengan seorang leader, mereka malah mengambil persoalan yang ada. Perinsipnya adalah “jika ada yang mrnjadi sangat baik, kamulah yang melakukannya. Jika ada yang menjadi kurang baik, kitalah  yang  melakukanya. Tapi jika ada yang menjadi buruk, sayalah yang melakukanya. Pemimpin sejati tidak akan lepas tangan begitu saja saat terjadi masalah, merka akan maju dan mengatasinya.

Kehadiran anda bisa membawa ketenangan pengalaman tidak menyenangkan bagi orang-orang atau anda dapat memberi “angina segar” membuat bawahan tersenyum lebar.

Pemimpin sejati tidak akan lepas tangan begitu saja  saat terjadi masalah. Mereka akan maju dan mengatasinya.

Keep Learning, Keep Growing

Benarlah apa yang dikatakan oleh Stephen King bahwa yang membedakan orang bakat dari orang yang berhasil adalah banyak kerja keras. Karena percuma saja seorang terlahir dengan bakat hebat, jika ia tidak membimbingnya dengan kerja yang nyata, semua sia-sia. Namun jika orang tersebut terus mengasah keterampilannya, melatih iri sendiri setiap hari, dan belajar benyak hal, sepertinya tidak mungkin tidak, ia akan muncul sebagai pribadi yang unggul.

Ya jika kita berbicara tentang kepemimpinan itu juga berarti berkembang tanpa henti. Yang mesti kita kembangkan ?

Keyakinan yang lebih kuat daripada rasa takut kita

Visi yang lebih jelas ketimbanf keraguan kita

Latihan yang rutin ketimbang rasa malas kita

Sikap tenang tidak tergoyah sekalipun ditekan untuk panik.

Memiliki potensi yang hebat bukanlah jaminan untuk membuat perbedaan, melainkan mengenali, mengasah, serta menggunakan potensi itulah yang akan membuat perbedaan.

Makalah Man Jadda Wa Jada (Jilid II)


MAN JADDA WA JADA (JILID II)

BERANI  MEMULAI  USAHA

Berbagai macam sifat keberanian ada pada diri seseorang, tapi orang yang bijaksana mempunyai keberanian yang penuh perhitungan. Cinta dengan pekerjaan dan apa yang kita lakuka menjadi dorongan yang sangat kuat yang memberikan kekutan bagi diri kita untuk berani melangkah. Terkadang memang banyak ketakutan yang  menghadang,tetapi dengan cinta, semua persoalan akan lebih mudah dihadapi.

Banyak sekali ketakutan-ketakutan untuk memulai mengerjakan sesuatu dalam hidup. Orang biasanya mempunyai banyak ide untuk melakukan sesuatu. Yang membedakan santara satu orang dengan orang lain adalah berfikir bahwa sebenarnya banyak halyang bisa kita lakukan, atau merasa bahwa sesungguhnya kita bisa melakukan apa yang telah dilakukan oleh orang lain. Yang membedakan adalah dia berani memulainya, dan kita tidak.

Takut gagal adalah sebuah perasaan yang wajar. Tetapi mesti diingat, bahwa semua ketakutan dan kekhawatiran dalamhidup kita kebanyakan ada dalam pikiran. Sekali kita mampu mengalahkan ketakutan dan kekhawatiran kita, yang terjadi kemudian tidaklah seseram apa yang kita bayangkan sebelumnya. Apalagi, masing-masing kita sebenarnya dilimpahiberbagai kelebihan unik yang bisa menjadi keunggulan bersaing. Karena itu, jika kita menjalaninya dengan penuh cinta dan kesungguhan, kelebihan itu akan melekat dan akan memeberi nilai tambah. Perlu ada rasa percaya diri yang kuat untuk memulai sesuatu, karena hanya dengan cara itu kita bisa mendapatkan apa yang kita inginkan.

Tanpa memulai, kita akan selalu jalan di tempat. Jangan sampai ketakutan dan kekhawatiran kita menjadi terbelenggu untuk melangkah maju ke depan. Saatnya menghilangkan berbagai ketakutan dan kekhawatiran, dan yakinlah bahwa semua persoalan akan bisa kita atasi.

Adapun beberapa tips di bawah ini agar kita berani memulai sesuatu:

Rencanakan apa ang akan kita lakukan dengan baik. Perencanaan yang baik akan memudahkan kita memeulai sesuatu

Hindari berbagi rasa takut dan kekhawatiran yang berlebihan. Biasanya hanya ada di awal, setelah itu yang terjadi bisanya tidak seseram apayang kita bayangkan

Percaya penuh dengan kemampuan diri sendiri, bahwa kita akan berhasildalam pekerjaan yang akan kitalakukan

MODAL NEKAT DAN KESUNGGUHAN

Terjagalah saat orang tertidur di malam hari, bangun dan kerja keraslah mengejar kemuliaan dan ketinggian. Menjadi pengusaha bukanlagi monopoli kaum tua. Salah satunya addalah Toni Hadi Putra. Anak muda kelahiran Tembilahan 31 januari 1979 adalah pemilik kelompok usaha Jamitra Inkaru. Produk utamanya minuman bandrek dan bajugur yang memang terkenalsebagai minuman daerah jawa barat. Dengan keberanian yang berasaal dari kenekatan itu ditekuninya terus menus dan dengan kejujuran, kerja keras, dan pantang menyerah, Toni menjadi salah satu contoh yang baik bagaimana mengelola kenekatan menjadi sebuah keberanian sikap untuk memulai usaha. Pada mulanya akan ada keraguan apakah usaha yang dirintis akan berhasil atau tidak, tetapi mestinya kita yakin, bahwa semua kesulitan akan menemukan jalan keluarnya sendiri.

Namun demikian Rozi berpesan agar jangan sekedar nekat. Nekat boleh, tapi jangan ngawur. Dengan demikian walaupun kita bermodal nekat, tetapi kita tetap menjalankan dengan penuh perhitungan dan kreativitas yang matang. Hal itu untuk menjaga agar usaha yang kita bangun tidak berhenti di tengah jalan karena salah perhitungan. Adapu nekat bagi Toni ada dua sisi. Sisi yang pertama adalah mengumpulkan semua keberanian yang kita miliki untuk memeulai sesuatu. Dengan segala kepercayaan diri, kita padukan menjadi sebuah tekad yang kuat dengan komitmen yang tinggi. Sedangkan sisi yang ke dua adalah nekat berani usaha keras menghilangkan semua kekhawatiran dan ketakutan yang mungkin timbul saat kita kan mulai melakukan sesuatu. Pada akhirnya, dua sisi ini menjadi tenaga yang luar biasa untuk mulai menghasilkan sesuatu. Jadi, untuk memulai sebuah usaha, bukan modal finansial yang dibutuhkan, bukan juga ide-ide usah. Banyak ide yang berserakan di sekitar kita, banyak juga orang-orang yang kebingungan dalam menyalurkan uang yang mereka miliki. Untuk memulai usaha, yang dibutuhkan pertamakali adalah kemauan.

Kemaauan inilah yang akan membawa kita pada ide-ide yang ingn kita jalankan. Kemauan inilah yang juga akan membawa kita untuk mencari berbagai modal awal yang diperlukan dan menjadi dasar utama untuk melangkah. Kemauan yang kuat, disertai kesungguhan akan membawa kita menemukan jalan dari semua keterbatasan yang kita miliki. Akan banyak masalah yang timbul, tetapi kreativitas akan mengajarkan kita bagaimana mencari jalan keluarnya. Jadi, bukan sekedar ngawur, itulah makna dari sebuah kenekatan yang sesungguhnya.

Adapun tipsnya untuk berani nekat adalah:

Kumpulkan semua keberanaian kita, mulailah melakukan pekerjaan yang kita inginkan.

Mulailah dengan kreativias dan inovasi, sehingga muncul ide-ide baru yang segar.

Kenekatan harus disertai dengan perhitungan yang mateng, agar kita tidak terjebak pada asal nekat.

MULAI DENGAN IDE KREATIF

Orang yang mempnyai pengetahuan adalah orang besar walaupun masih muda, dan orang yang tidak mempunyai pengetahuan adalah orang kecil walaupun sudah tua”. Dluwang , dalam bahasa jawa berarti kertas. Kertas adalah bahan yang mudah robek, dan jika terkena air,lansung rusak. Tetapi, krativitas dan ilmu menjadikan kertas koran ini tidak aja kuat, tetapi bisa menjadi bahan bakuuntuk brbagai produk sehari-hari. Seperti, sandal, tas kerja, tas sekolah, dompet, bungkus kado, vas bunga, tempat pensil dn lain sebagainya.

Dengan produk-produk yang unik semacam ini, Dluwang Art berhasil memasarkan berbagai produknya baik kepada instansi maupun peroangan ke seluruh tanah air. Diharapkan pula ke depan bisa mempunyai potensi ekspor ke luar negeri.

Dluwang Art memberikan pelajaran berharga kepada kita, bahwa hampir semua barang disekitar kitabisa bermanfaat, asalkita bisa sedikit kreatif dan inovatif untuk memberikan sentuhan ilmu dan teknologi. Kreativitas dan inovasiinilah yang akan membuat produk-produk yang tidak mempunyai nilai ekonomis yang tinggi, menjadi produk yang bernilai tambah besar.

Selain itu, pola kemitraan yang dikembangkan Dluwang Art juga memberikan pelajaran berharga bahwa bisnis tidak hanya sekedar menghasilkan keuntungan bagi personal atau perusahaan, tetapi juga perlu untuk memberi manfaat bagi orang-orang di sekitar kita.

Beberapa tips menjadi kreatif:

Yakinlah bahwa setiap sesuatu di dunia ini bisa dimanfaatkan dengan baik.

Latihlah kreativias dan inovasi dengan membuat sesuatu yang baru.

Jangan pernah meremehkan hal-hal kecildi sekitar kita, karena bisa jadi manfaatnya jauh lebih besar.

Selalu berfikir menambahkan sesuatu yang berbeda dari setiap produk atau barang yang kita temui.

BUATLAH NILAI TAMBAH

 Katakanlah kepada para pengangguran.”Jika dirimu terasa sempit, berjalanlah mencari sesuatu yang baru di tempat berbeda”. Membuat nilai tambah inilah yang semestinya menjadi pemikran bagi kita semua. Dengan memberi nilai tambah, maka persaingan dan keunggulan bersaing tidak hanya sekedar harga murah bagi produk-produk yang kita produksi, tetapi memberikan layanan produk yang berkualitas sehingga kita bisa menjualnya dengan harga lebih mahal.

Yang dibutuhkan untuk memberikan nilai tambah sudah tersedia dalam diri kita: yaitu akal pikiran kita. Tinggal kita memeras otak semaksimal dan sekereatif mungkin, merenung setiap hari, apa yang bisa kita berikan sebagai nilai tambah untuk produk kita, jasa yang kita berkan, dan juga termasuk diri kita, sehingga menjadi keunggulan bersaing dibandingkan dengan yang lain.

Dan dalam menciptakan nilai tambah ini juga tidak perlu muluk-muluk dan aneh-aneh, yang bisa jadi mlah tidak dibutuhkan konsumen. Yang paling penting adalah kreativitas dan inovasi di kembangkan berdasarkan kebutuhan konsumen. Modal membangun kreativitas dan inovasi juga tidak mahal. Semua sudah diberikan Tuhan, tinggal kita mampu atau tidak memanfaatkannya secara maksimalsehingga memberikan nilai tambah yang baik bagi konsumen. Adalah akal pikiran kita yang menjadi sumber inovasi dan kreativitas pada apa saja yang akan kita bangun. Membuat nilai tambah tidak hanya berlaku bagi produk, tetapi juga bagi diri kita sendiri. Jik kita idak mempunyai nilai tambah dibandingkan dengan orang-orang di sekeliling kita, maka nilai diri kita akan sama dengan mereka. Perlu dicari nili tambah apa yang membuat diri kita ebih baik dibandingkan dengan orang lain.

Buat kita, nilai tambah biasa pada pengetahuan dan keterampilan yang lebih banyak, atau keterampilan khusus yang kita dalami dengan sungguh-sungguh. Dengan demikian, orang melihat bahwa kita mempunyai kelebihan yang berbeda di bandingkan dengan orang lain. Selain itu, nilai tambah juga dikembangkan melalui sikap mental, semangat, dan antusiasme yang kita miliki.jika ada dua orang dengan kemampuan dan pengetahuan yang kurang lebih sma, tentu orang akan lebih memilih yang lebih semangat, punya integritas dan kejujuran, serta bekerja secara lebih antusias.

Saatnya merenung, nilai tambah apa yang akan kita sematkan pada diri kita. Dan berikut tips untuk membuat nilai tambah:

Lihatlah dri kita, apa yang bisa kita jadikan sebagai keunggulan bersaing dibandingkan dengan orang lain.

Jangan biarkan diri kita sama dengan orang lain, buatlah berbeda yang memberi nilai tambah pada diri kita masing-masing

Nilai tambah bisa dikembangkan dari apapun yang kita miliki, bisa  juga kita carikan yang ada di sekitar kita.

HIDUP PENUH DENGAN TANTANGAN DAN RINTANGA

Roda kehidupan silih berganti bahwa setiap fase didalamnya memiliki tantangan dan rintangan tersendiri. Berkaca dari banyaknya permasalahan, rintangan, dan tantangan di sekitar kita, semestinya sudah tumbuh kesadaran bahwa masalah, rintangan, dan tantangan itu akan selalu ada.

Memahami bahwa rintagan dan masalah akan selalu ada pada setiap fase kehidupan akan membuat kita menjadi lebih tenang menghadapi setiap permasalahan yang timbul. Tidaak perlu takut berlebihan karena sesuai pengaaman, hampir pasti akan ada jalan keluar dari apa yang pernah kita hadapi. Dengan pengalaman, akan tumbuh percaya diri bahwa kita akan mampu mengatasi berbagai permasalahan tersebut dengan baik.

Pengalaman hidup tersebut akan akan memberikan kekuatan bahwa berbagai masalah pada akhirnya akan bisa kita selesaikan jika kita bersungguh-sungguh memikirkan jalan keluarnya dan mulai berusaha bekerja dan memulainya. Apa pun yang terjadi, betapa pun berat persoalan, kita harus tetap yakin bahwa setiap  persoalan dan rintangan yang menghadang di depan kita hanyalah bumbu dan variasi kehidupan yang perlu kita hadapi.

Keyakinan akan membuat kita jauh lebih tenang menghadapi berbagai persoalan yang menghadang. Ketenangan inilah yang diperlukan agar bisa berfikir jernih. Dengan pikiran yang jernih, akan lebih mudah memilih jalan keluar dari berbagai permasalahan yang ada. Jangan pernah takut menghadapi tantangan dan rintangan, yakinlah bahwa setiap tantangan akan bisa kita lewati dengan baik.

KESULITAN AKAN MEMBUAT KITA JAUH LEBIH TANGGUH

Jika seseorang tidak pernah mengalami berbagai kesulitan dan tekanan hidup, ia tidak akan pernah belajar mengembangkan diri dan bertahan hidup. Tekanan hidup mengajarkan kita untuk bisa mengeluarkan semua potensi yang kita miliki dengan maksimal. Bahkan, terkadang seseorang mestii dijebloskan terlebih dahulu dalam sebuah tekanan besar, meski dijatuhkan dalam kondisi yang paling terpuruk. Keterpurukan yang mendalam akan menimbulkan energi yang luar biasa untu bangkit.

Seperti orang yang sedang dikejar anjing, ia akan mengeluarkan energi yang luar biasa untuk lari sekencang-kencangnya agar bisa menghindri kejaran anjing tersebut. Mungkin ia akan melompati pagar tinggi yang yang dalam kondisi biasa akan sulit untuk bisa dilakukan. Justru saat seseorang itu terdesak, dihadapkan pada kesulitan yang sangat dalam, biasanya timbul kreativitas untuk keluar dari berbagai kesulitan tersebut.

Bukan perkara mudah untuk bisa keluar dari tekanan yang hebat. Apalagi, tekanan itu terkadang tidak siap dengan kondisi yang ada. Disinilah kita benar-benar diuji. Jika mampu kelur dari tekanan, akan menjadi momentum perubahan yang besar. Tetapi jika tidak mampu keluar dari tekanan, maka bisa terpuruk jauh lebih dalam. Dan pada saat-saat seperti ini, yang di butuhkan justrubukan sekedar pemikiran normal. Dibutukan pemikiran kreatif yang luar biasa agar seseorang mampu membuat berbagai trobosan baru sebagai sarana bisa keluar dari keterpurukan tersebut.

Berbagai tekanan dan cobaan dalam hidup tidak boleh membuat kita lemah dan pasrah dengan keadaan, sehingga menebapkan kehilangan harapan dan berputus asa. Tugas kita bagaimana membuat semua keterpurukan dan tekanan itu sebagai energi yang kuat untuk segera membalikkan keadaan menuju hal yang lebih baik. Orang yang sedang jatuh atau terpuruk justru harus berfikir dan bekerja jauh lebih keras dibandingkan dengan orang-orang dalam kondisi normal. Tidak perlu putus hrapan, biasanya orang-orang yang dalam kondisi tertekan, akan mampu mengeluarkan potensi yang tidak terduga yang sebelumnya tidak terlihat. Keterpurukan dan kejatuhan, memakasa kita untuk berfikir lebih kreatif. Syukuri itu, dan manfaatkan menjadi batu loncatan dan momentum untuk meleset jauh lebih maju di masa mendatang.

PERCAYALAH DENGAN KEMAMPUAN ANDA

Percaya diri akan terbangun saat kita mendapatkan perestasi aau penghargaan dari apa yang kita kerjakan. Karena itulah, jika kita mempunyai target dan impian yang besar, buatlah target dan impian itu menjadi target yang lebih kecil lagi. Target-target kecil yang menjadi lebih mudah dicapai. Sehingga setiap kali target kecil itu tercapai, kita akan merasa senang dan menambah kepercayaan diri kita mengerjakan hal-hal yang lebih besar. Dengan selau memberikan penghargaan atas target-target kecil yang kita raih, lambat laun secara sadar atau tidak, kita telah membangun mentalitas yang kuat bahwa kit mampu mengejakan sesuatu. Kita menyadari bahwa kita mempunyai kelemahan dan kelebihan, tetapi itu tidak menghalangi kita mencapai apa yang kita targetkan.

Seperti halnya Drogba yang membutuhkan pelatihnya Carlo Ancolatti, kita juga kadang membuthkan orang lain. Mendengar orang lain menasehati, mungkin juga bukan hal baruyang diberikan orang tersebut, tetapi percayalah, hal itu kita butuhkan sebagai penyulut kesadaran bahwa kitamesti berbuat sesuatu.

Buka mata hati, hilangkan ego dan kesombongan diri, saatnya mendengarkan dari orang-orang sekitar kita tentang apa pun yang ingin mereka sampaikan; kritik, review, dan juga kata-kata pengobar semangat. Karena bagaimanapun, dengan kepercayaan diri yang tinggi itulah, kita bisa memaksimalkan apa pun yang kita miliki. Tanpa ada kepercayaan diri, sulit meyakinkan diri sendiri bahwa kita mampu menerjakan sesuatu yang lebih besar. Jika kita tidak mampu meykinkan diri sendiri, apalagi meyakinkan orang lain.

Jangan juga ketidakpercayaan diri muncul karena banyak kekurangan. Kekurangan adalah manusiawi, selama kita bisa mengembangkan kelebiahan yang dimiliki. Apalagi pada zaman moderen sekarang, setiap sesutu tidak harus sempurna saat ini juga. Melalui kerja sama, loaborasi, dan perkembangan teknologi, berbagai kekurangan itu bisa ditutupi dengan kelebihan- kelebihan yang lain. Jadi, percayalah, kita adalah orang yang paling tepat menjalankan itu semua. Percayalah bahwa tantangan di depan bisa kita taklukkan. Bahwa semua permasalahan yang akan terjadi, dengan kemampuan, kemauan, kerja keras untuk belajar, akan bisa kita tangani dan selesaikan.   

FOKUS PADA KEKUATAN

Saat kita ingin mengangkat beban di punggung misalnya, tidak bisa kita lakukan jika energi kita terpencar ke berbagai anggota tubuh yang lain. Tetapi jika kita bisa memusatkan energi kita pada punggung, maka seluruh kekuatan akan saling bahu membahu menjadi energi besar yang bisa mengangkat beban tersebut. Karena itu, hidup kita memang selalu mencari di mana dan di bidang apa kita akan terlibat di masa depan. Semakin cepat kita mengetahui area apa yang ingin kita gelutidan teibat sepenuuhnya, di situlah kita akan semakin cepat belajar dan mempokuskan diri.

Bagaimana meyakinkan diri kita bahwa bidang yang kita geluti sekarang ini tepat dengan kita sangat tegantung pada masing-masing orang. Yang penting, jika orang mengajarkan kita akan sesuatu dan ia merasa senag dengan pekerjaan itu, dan ia merasa bahwa disitulah ia bisa bekerja secara maksimal serta bisa mengeluarkan potensinya, di bidang itulah ia mesti mempokuskan diri untuk berkembang.

Tekuni bidang tersebut sampai kita betul-betul menguasai. Orang-orang yang bekerja secara profesional sangat memahami detail setiap pekerjaan dengan baik. Buatlah diri kita sebagai orang yang ahlisecara mendalam, dengan demikian, apa pun permasalahan yang terjadi pada bidang garapan profesional ita, akan lebih mudah kita tangani.

Godaan untuk meloncat ke bidang lain memang akan sering terjadi. Tetapi jika itu kita lakukan, maka kita akan kembali mulai dari nol. Kuatkan dulu pondasi pengetahuan dan keterampilan di satu bidang, jika kita sudah mapan dan menghasilkan, bolehlah ita lihat bidang yang lain yang bisa kita kembangkan, tentu saja yang kita kuasai dengan baik. Akan jauh lebih baik jika pengembangan itu masih satu “rumpun” atau keluarga dengan bidang yang kita garap, sehingga sekaligus memperkuat apa yang kita kerjakan sekarang.

MENGEREK KUALITAS SETINGGI LANGIT

Kita bangun diri kita dengan berbagai ilmu, pengetahuan, dan keterampilan yang mumpuni, sehingga saat dipelukan, kita bisa meberikan hasil keja secara maksimal. Saat kita mencari ilmu, tidk boleh setengah-setengah apalagi berleha-leha.

Saat kita belajar itulah sesungguhnya akan menentukan seberapa besar diri kita dimasa mendatang. Jika kita bisa mendapatkan ilmu, pengetahuan, dan keterampilan yang baik, akan jauh lebih mudah meningkatkan diri den membeikan kualias kerja yang sempurna. Tetapi jika kita tidak bisa mendapatkan ilmu dan pengetahuan yang baik, akan sulit bagi kita untuk bekerja secara maksimal.

Karena hanya dengan meningkatkan kualitas kita semaksimal mungin kita bisa memperbesar kemungkinan untuk menggapi apa yang diinginkan. Di tengah-tengah persaingan yang begitu ketat, yang kualitasnya lebih menonjol akan lebih mungkin untuk memenangkan persaingan. Jangan pernah berkompromi dengan kualitas, apalagi kualitas diri kita. Jangan pernah puas dengan apa yang kita miliki karena zaman terus berkembang. Saatnya terus mengembangkan kualitas diri agar hasil kerja yang kita lakukan jauh lebih maksimal.

KEKURANGAN TIDAK BOLEH MENJADIKAN KITA LEMAH

Bekerja memang mesti dilakukan dengan kesunguhandan cinta. Dua hal inilah yang membuat hasil kerja kita tidak hanya sekedar menjadi hasil karya yang biasa-biasa saja, tetapi memberikan nuansa berbeda. Karena bagaimanapun, konsumen kita adalah mnusia yang juga bisa di sentuh dari sisi perasaan mereka.

Berambahnya usia tidak boleh menghentikan kita. Memang secara pisik bertambahnya umur maka kemampuan dan kekuatan berkurang. Tetapi sebaliknya, otak dan kemampuan kita tidak berhenti berkembang. Karenanya, nikmat tuhan berupa akal pikiran selayaknya terus digunakan sebaik-baiknya, agar bisa terus berfungsi walau umur terus mengerogiti. Kekeurangan tidak boleh menjadikan kita lemah.

Lionel Messi, adalah sosok pemain sepak bola yang menjadi perbincangan orang saat ini yang mewakili cerita bahwa kelemahan tidak menjadi penghalang untuk meraih kesuksesan. Lionel Messi adalah profol pemain bola yang bisa di bilang saah satu palng jenius saat ini. Jika sudah membawa bola, seperti Maradona di masa lalu, sangat sulit untuk menghentikannya. Dan dari setiap gol yang diciptakannya, selalu ada keindahan di balik sebuah kejeniusan yang terlihat.

Tetapi mungkin orang tidak tau, bahwa Messi waktu kecil hampir tidak bisa main bola, kaena terserang penyakit penghambt pertumbuhan. Ia harus berobat dan diberi hrmon pertumbuhan yang biayanya mencapai 500 ribu pound per bulan. Kelubnya di Argentina tidak sanggup membayarnya, dan hebatnya Barcelona, dalam beberpa kesempatan pemandu bakanya mengendus potensi yang di miliki Messi. Akhirnya, Messi di rekrut ke Barcelona B dan hingga sekarang menjadi tulang punggung dan aset yang sangat mahal.

Di balik kehebatan yang sekarang di miliki Messi, saya melihat satu sisi yang sangat menarik. Messi yang terbilang “pendek” untuk ukuran pesepakbola Eropa yang rata-rata tingginya mencapai 180-190an cm. Tetapi mesi mampu memanfaatkan kelebihannya dalam menglah dan mengiring bola serta memasukkannya kedalam gawang lawan. Ukuran badannya yang “kecil” behasil ditutupi dengan kemampuan lainnya yang luar biasa.

Ia memang berusaha menambah tinggi badan. Tetapi bukan menjadi proritas utama. Prioritasnya adalah meningkatkan kemampuannya dalam mengiring bola, melewati awan, dan memasukkannya ke gawang lawan. Pada akhirnya, kemampuan yang beragam itulah yang membuatnya jauh lebih bermanfaat. Kelemahannya dalam hal tinggi badan tidak lagi menjadi kelemahan yang penting, karena tertutupi oleh kemampuannya memaksimalkan kelebihan yang dimilikinya.

Sama seperti kita, kadang kita sering terpakau dengan bagaimana menambal berbagai kekurangan dan kelemahan kita, hingga terkadang melupakan kelebihan yang kita miliki. Mestiya,yang menjadi prioritas adalah bagaimana meningkatkan kemampuan dan kelebihan kita masing-masing, sedang kelemahan yang kita miliki biarlah menjadi sisi manusiawi agar menjadikan kita tidak sombong, dan selalu ingat, bahwa di balik semua yang kita miliki, ada kelemahan-kelemahan manusiawi yang menjadi penyeimbang.

JADILAH YANG PERTAMA MENGAMBIL INIIATIF

Jangan pernah berhenti bergerak, selalu ambil inisiatif, karena itulah ciri-ciri pemenang. Pemenang adalah orang yang paling utama mengambil inisiatif. Ada  banyak ide di dunia ini yang mungkin bersliweran di pikiran kita. Ide-ide itu berserakan di berbagai media. Ada berita di koran, majalah, televisi, buku-buku, internet, dan berbagai media lain.semuanya tersaji secara lengkap. Begitu banyak ide yang tersebar.

Tidak lain, itu semua bermula dari apa yang disebut dengan inisiatif. Orang yang mampu mengambil inisiatif sejak awal akan mendapatkan berbagai keuntungan yang tidak di dapat dari para pengekornya. Ia bisa mengerti keadaan di lapangan terlebih dahulu sehingga memudahkan baginya membuat strategi yang sesuai dengan kebutuhan. Karena dengan menganbil inisiatif terlebih dahulu, memungkinkan orang juga mengenalnya terlebih dahulu dengan baik. Dengan demikian, orang yang pertama mengambil inisiatif mendapatkan keuntungan untuk di kenal terlebih dahulu.

Dengan kehidupan dan tantangan yang semkin besar dari hari ke hari, maka  tidak ada cara lain kecuali terus bergerak dan mengambil berbagai inisiatf untuk mengembangkan hal-hal baru. Mengembangkan inisiatif adalah berfikir membuat sesuatu yang baru secara terus menerus. Perjalanan kehidupan yangb begitu cepat menuntut agar kita senantiasa berfikir. Berhenti berfikir akan menyebapkan kita akan  tertinggal  dan inovasi adalah tentang bagaimana terus berfikir dan bergerak. Bagaimana selalu mencoba mencari sesuatu yang baru, memikirkannya, sekaligus memperaktekannya dalam kehidupan. Itulah yang perlu dilakukan agar kita bisa bertahan.

PERSAINGAN MEMBUAT KITA JAUH LEBIH TANGGUH

Persaingan akan menjadikan konsumen semakin besar karena tidak hanya kita sendiri yang mengenalkan jasa atau produk kepada mereka. Setiap lembaga kursus akan melakukan promosi sehingga pengetahuan konsumen semakin luas dan mengenal dengan baik kelebihan dan kekurangan masing-masing.

Persaingan juga akan menjadikan kita selalu waspada dan swlalu berusah meningkatkan diri dan kemampuan yang kita miliki. Tanpa adanya persaingan, kita akan cenderung berleha-leha, ataupun lebih banyak santai menikmati hidup. Tetapi persaingan membuat girah untuk selalu memberikan yang terbaik, sehingga kita selalu tergerak meningkatkan kemampuan diri terus-menerus.

Persaingan tidak akan pernah mematikan kita, tetapi justru akan membuat kita lebih kuat selama kita menyadarinya dan terus berusaha meningkatkan diri. Orang-orang yang takut bersaing biasanya karena tidak percaya diri dengan kemampuan yang ada, atau pun tidak mempunyai kompetensi yang memadai.

Kalu kita mempunyai kualitas yang memadai, persaingan justru akan semakin membuat kita berkembang jauh lebih cepat. Walaupun banyak pesaing, namun mereka yang mengetahui kualitas kita, tentu saja akan memilih kita. Tentu saja, sekali lagi, sangat tergantung apakah kita mempunyai kualitas yang memadai atau tidak. Itulah tugas kita sebenarnya, bagaimana terus selalu meningkatkan kualiat yang kita miliki sepanjang waktu, agar tidak tergilas oleh persaingan yang semakin ketat.

MENGUBAH KEGAGALAN MENJADI ENERGI UNTUK SUKSES

Hampir setiaporang pernah mengalami kegagalan, keterpurukan, dan keadaan yang tidak terduga. Tinggal bagaimana menyikapi keadaan tersebut; larut dalam kesedihan atau bangikit menjadikannyasebagai energi yang menambah semangat dalam mencapai kesuksesan.

Seperti sebuah ketapel, semakin kita jatuh, seperti menarik biji ketepelnya semakin kuat. Saat kita bisa mengelola energi tersebut secara positif, daya lontarnya akan sangat kuat sehingga bisa melambungkan kita jauh lebih tinggi dan lebih dekat ke aah cita-cita kita.

JANGAN SAMPAI KEHILANGAN SEMANGAT

Bagaimana menjaga semangat itu selalu tetap pada diri kita? Maka bahwa motivasi dan semangat hidup itu sering berjalan seperti roda, naik turun dan tidak bisa mereka kontrol. Dan juga motivasi itu datang dari dua hal, motivasi yang datang dari internal diri kita, dan motivasi yang datang dari faktor-faktoreksternaldi luar diri kita. Saat kita merasa terpuruk dan kehilangan semangat, saat itulah butuh tekad dan kemauan kuat untuk mampu keluar dan menemukan kembali semangat yang telah hilang.

Mulailah dari melihat apa yang menjadi visi da target kita kedepan. Salah satu hal yang membuat hidup terkadang jatuh dan kehilangan semangat karena kita tidak tahu arah dan tujuan kita. Kalu niat dan impian kita tidak kuat, akan mudah di patahkan oleh berbagai hambatan dan rintangan yang menghadang. Karena itu, kuatkanlah impian dan niat sehingga rintangan yang menghalangilangkah kita tidak mudah menjatuhkan semangat hidup yang kita miliki.

Mungkin juga semangat hidup itu hilang karena banyaknya beban dan rutinitas yang harus dijalankan. Beban yang berat menyebapkan kita selalu dalam tekanan dan cenderung menjadi  “stres”. Ada baiknya secara berkala melakuakan refreshing di tempat-tempat rekreasi ataupun melakukan berbagai hal yang sebelmnya tidak pernah di lakukan. Di harapkan setelah itu, pikiran dan perasaan kita menjadi segar kembali karena motivasi baru yang terus tumbuh.

Sedangkan secara eksternal, ada beberapa hal yang bisa di lakukan agar semangat yang hilang itu bisa kita raih kembali. Pertama, ngbrol dengan orang-orang yang kita percayai. Bahasa gaulnya, curhat. Lakukan komunikasi apa saja gar perasaan dan motivasi kita tumbuhkembali. Akan jauh lebih bermanfaat kalu kita ngobroldengan orang-orang yang memang mengerti dengan baik oersoalan yang sedang di hadapi, sehingga mereka bisa memberikan solusi secara lebih kongkrit.

Bergaul dengan orang-orang yang mempunyai semangat tinggi. Persoalan dengan siapa kita bergaul menjadi sangat krusial. Hindari bergaul dengan oang-orang yang semangatnya lembek, atau bahkan tidah mempunyai semangat hidup. Karena orang-orang pesimis akan menularkan pesimisme mereka kepada orang lain. Sebaliknya, orang-orang yang mempunyai cita-cita yang tinggi akan selalu menebarkan semangat hidup tersebut dan mempengaruhi orang-orang di sekitarnya.

Jika anda ingin menjdi penulis misalnya, bergaulah dengan orang-orang yang mempunyai semangat untuk menuliis. Berkumpul, berdiskusi, dan berlatihlah dengan oorang-orang yang sejalan untuk menjadi penulis. Dengan demikian, setiap hari akan ada semangat menulis ketika melihat rekan-rekan yang lain juga bersemangat untuk menulis. Sama halnya jika kita ingin membuka usaha. Sangat penting bergaul dengan orang-orang yang memang ingin membuka usaha. Dengan demikian, akan selalu tumbuh semangat untuk membuka usaha, sehingga jika terdapat rintangan dan hambatan di tengah perjalanan, bsa saling membantu antara atu dengan yang lain.

Samaa juga dengan niat untuk naik sepeda ke kantor, misalnya. Kalu dijalankan sendiri, hampir pasti akan berat sekali, terutama untuk pertama kalinya. Tetapi saat bertemu dengan rekan-rekan yang melakukan hal yang sama, maka berepeda ke kantor akan lebih mudah dilakuan dan lebih menyenangkan. Begitu seterusnya, bergaul dengan orang-orang yang mempunyai visi dan kesamaan hobi akan membuat semangat kita jauh lebih tinggi.

Hal lain yang bisa membuat semangat kita tumbuh lagi adalah embaca buku, terutama buku-buku biografi, cerita-cerita orang-orang sukses, dan berbagi buku motivasi yang sekarang ini yang betebaran di berbagai tempat. Dengan membaca buku, mudah-mudahan kita mendapat inspirasi dari apa yang kita baca. Siapa tau ada yang “nyangkut” dan sesuai dengan diri kita, sehingga kita cepat mengembalikan semangat yang hiang.

Membaca buku menjadi penting karena terkait  dengan pembelajaran terhadap hidup. Kehidupan adalaah pengalaman terbaik, dan untuk belajar daripengalaman tidak harus mengalaminya sendiri, tetapi juga bisa belajar dari pengalan orang lain. Dengan membaca bografi orang sukses, kita jadi tau bahwa mereka juga mempunyai hambatan dan rintangan yang besar. Kita bisa belajar dari mereka bagaimana cara mereka menanggapi dan menyelesaikan semua permasalahan yang mereka miliki. Dengan demikian, kita menjadi jauh lebih terbuka dari sisi pemikiran dan bisa menyesuaikan dengan apa yang kita alami sekarang.

Buku bisa menjadi pengobat luka dan jalan keluar dari berbagai beban yang kita alami. Bisa juga menjadi penghibur dikala kita susah, dan penyemangat dikala kita jatuh. Intinya, membaca buku akan memberi “inspirasi” yang bisa jadi seesuai dengan keseharian kita. Dan juga ikutlah berbgai pelatihan dan seminar motivasi yang ada. Mungkin anda harus membayar untuk mengikuti pelatihan tersebut, tetapi yakinlah bahwa itu merupakan investasi yang mesti anda lakukan jika ingin terus mengembangakan diri, atau melesatkan diri secara lebih cepat. Kenapa? Seperti mengembangkan potesi diri, yag sebelumnya mungkin belum tersadar, pelatihan-pelatihan semacam itu membangun daya ungkit yang luar biasa dahsyat pada diri anda. Jadi, jangn pernah ragu untuk berinvestasi, karena itusemua akan kembali pada diri anda.

JANGAN MENUNDA PEKERJAAN

Salah satu kunci sukses seseorang adalah bagai mana ia mapu mengelola waktu dengan baik. Setiap orang mempunyai jumlah waktu yang sama dalam sehari, yaitu 24 jam. Yang membedakan antara yang satu dengan yang lain adalah kemampuannya memanfaatkan waktu selam 24 jam itu digunakan untuk kerjakan apa saja. Sebagai orang yang terus belajar , mestinya semakin hari semaki pandai dalam mengelola waktu. Setiap hari, kita dihadapkan denga berbagai pekerjaan dan kesibukan yang menumpuk, setiap hari pula kita mencoba mengelola waktu itu dengan baik. Pembelajaran terus menerus seharusnya memberi kita keterampilan dan pengetahuan pengelolaan waktu yang terus meningat dari hari ke hari.

Namun demikian, pengetahuan tentang pengelolan waktu itu meman terus meningkat. Kita tahu benar bahwa mengelola waktu itu penting, menetapkan proritas juga mesti ada, dan menyadari bahwa kita mungkin sering mengabaikan dan membiarkan waktu berjalan tanpa produktivitas. Kesadaran sudah ada, tetapi masih aja kita bekerja seperti orang-orang yang tidak sadar bahwa waktu terus berjalan. Oleh karena itu, di saat kesadaran kita bahwa mengelola waktu adalah suatu keniscayaan dalm hidup harus terus kita lakukan, saatnya untuk menegaskan diri, mebuat komitmen terhadap diri sendiri bahwa akan bersungguh-sungguh mengelola wakt dengan baik.

Komitmen itu harus dimulai dari disiplin. Tanpa disiplin diri yang kuat , tidak mungkin seseorang bisa mengelola waktu dengan baik.  Saat kita sudah menetapkan hri untuk menyeesaikan pekerjaan, datang godaan dari kawan-kawan untuk makan bersama di luar, atau pergi jalan-jalan ke mal, lalu apa yang kita pilih? Sikap dan disiplin kita menjadi penentu. Sekali kita berfikir bahwa tidak menjadi soal untu “ sedikit besenang-senag” meninggalkan disiplin dan komitmen yang kita bangun, disitulah awal kita menjerumuskan diri untuk orang yang tidak berdiplin waktu.

Mengapa, karna hal itu akan menjadi kebiasaan yang lama kelamaan akan membelengu kita. Tidak boleh ada ruang dalam pikiran kita untuk melemahkan disiplin dan komitmen kita, Karena sekali kita lemah, akan membuat kelemahan itu menjadi kebiasaan besar. Sekali kita berfikir, misalnya terlambat itu tidak apa-apa, maka akan berpotensi menjadi kebiasaan yang sesungguhnya bisa merusak banyak hal dimasamendatang. Karena itu, disiplin merupakan kunci utama pengelolaan waktu.

jika pekerjaan yang kita lakuan tersa berat, buatlah rincian pekerjaan itu secara detail, dan mulailah bekerja dengan rincian yang lebih kecil tersebut. Dengan demikian, kita tidak merasa menanggung keseluruhan pekerjaan dalam satu waktu, tetapi bisa membaginyadalam rincian detail yang lebih kecil. Jangan lupa bahwa setiap pekerjaan mempunyai prioritas tertentu. Membuat sekala prioritas akan memudahkan kita untuk memulai dan menentukan pekerjaan apayang mesti diselesaikan dahulu, dan pekerjaan apa yang bisa menunggu kemudian. Skala prioritas ini penting agar waktu kita yang 24 jam bisa dimanfaatkan dengan baik.

Biasanya, kesulitan dalam menyelesaikan pekerjaan adalah saat memulai. Pertanyaan yang seing di ajukan adalah:”kita harus memulai dari mana?” jawabannya berbeda-beda karena memulai pekerjaan sangat tergantung dari keperibadian masing-masing . ada yang memulai dari konsep secara detail, ada juga yang cukup dengan gambaran besarnya, ada juga yang perlu sedikit diskusi sudah memulai kerja.

Dengan membuat jadual, mengelola prioritas, dan tidak menunda-nundapekerjaan akan membuat semua pekerjaan bisa dilakukan dengan baik. Jadi, sebenarnya tidak cukup, mungkin ada yang salah dengan pengelolanya, atau kita sering melakukan hal-hal yang tidak produktif.

Selamat bekerja, semoga produktifitas kita selalu meningkat dar hari ke hari.  

KESIMPULAN

Setiap orang mempunyai jalan kesuksesan sendiri-sendiri untuk mencapai kesuksesan yang di cita-citakan akan tetapi tidak ada kesuksean yang bisa kita capai secara instan meainkan itu semua membutuhkan peroses dan waktu. Terkadang peroses itu dekat dan mudah, tetapi yang lebih sering adalah peroses itu panjang dan terkadang sangat melelahkan. Orang-orang yang berhasil terkadang bukan karena ia lebih pintar dari orang lain, melainkan karena keberaniannya memulai sesuatu dan ketabahan serta kegigihannya dalam mencapai impiannya. Ia tahan banting, pantang menyerah, dan kembali bangkit setelah gagal. Hingga suatu saat jalan sukses menjadi luas terbentang.

Karena itu, kita mesti berani melakukan sesuatu, berani action. Siapa tahu, keberanian kita sekarang membawa pada masa depan kita selanjutnya. Hilangkan berbagai macam ketakutan dan kehawatiran karena rasa takut dan hawatir itu tidakakan mengantarkan kita untuk berani action dan akan sealu terpuruk dalam berdiam diri.

DAFTAR BACAAN

Abdurrahman El’Ashiy, Al-Hakim Ibn ‘Athaillah untuk semua: menemukan kesadaran dan kesadaran hidup dari Nasihat Ibn ‘Athaillah,(Bandung: Hikmah, 2008)

Arvan Pradiansyah, the 7 laws of Happiness:Tuju Rahasia Hidup yang Bahagia,(Bandung: Kaifa, 2008)

Ary Ginanjar Agustian, Rahasia Sukses Membangkitkan ESQ Power: Sebuah Inner Journey Melalui Al- Ihsan,(jakarta: Penerbit Arga, 2003)




















































Featured Post

Tinjauan Tentang Siklamat

Tinjauan Tentang Siklamat Siklamat memiliki nama dagang yang dikenal sebagai assugrin, sucarly, sugar twin, atau weight watchers. Siklamat...